sejarah melempar jumrah dalam ibadah haji yang harus kita tahu

sejarah melempar jumrah dalam ibadah haji

sejarah melempar jumrah dalam ibadah haji - pada saat nabi ibrahim akan melaksanakan perintah Alloh SWT yaitu menyembelih nabi Ismail maka datang setan yang maksudnya menggoda agar membatalkan niatan tersebut. Namun Ibrahim yakin dan tidak tergoda dengan ajakan setan.

Kemudian setan mendatangi siti Hajar dengan mengatakan apakah engkau tega melihat anak yang kau sayangi dan lahirkan di sembeli, namun siti Hajar juga sama teguh dalam pendiriannya.

Terakhir setan datang kepada nabi Ismail yang menurut setan keimannya masih rapu sebab usianya masih muda. Namun Ismail juga sama tidak tergoda oleh setan. Kemudian ketiganya melempari setan dengan batu kerikil. Inilah yang menjadi sejarah melempar jumrah dalam ibadah haji sampai saat sekarang.

sumber : https://www.brilio.net/news/sejarah-melempar-jumroh-perlawanan-keluarga-ibrahim-terhadap-setan-150924d.html

Related Posts:

0 Response to "sejarah melempar jumrah dalam ibadah haji yang harus kita tahu"

Post a Comment